Bimbingan Teknis Kepaniteraan Tahun 2025
Pada Hari Senin- Selasa, tanggal 14-15 Juli 2025, Pengadilan Tinggi Kepulauan Riau melaksanakan Kegiatan Bimbingan Teknis Kepaniteraaan Tahun 2025. Dimana Bimbingan Teknis tersebut dilaksakanan di Ruang Pertemuan di Hotel Aston . Peserta Bimbingan teknis berasal dari Pengadilan Negeri di Wilayah Pengadilan Tinggi Kepulauan Riau, yaitu sebanyak 20 Peserta. Dimana Peserta tersebut diantararanya adalah Ketua Pengadilan […]
Bimbingan Teknis Kepaniteraan Tahun 2025 Read More »
